Review Game Genshin Impact
review game genshin impact Dirilis pertama kali pada tahun 2020, Genshin Impact buatan HoYoverse (dulu miHoYo) menjadi salah satu game action RPG paling populer di dunia. Bahkan memasuki tahun 2025, game ini masih memiliki jutaan pemain aktif dan terus berkembang lewat update besar, cerita baru, dan mekanik gameplay yang makin matang. Tapi dengan banyaknya game…